Kasus Peredaran Narkoba Berhasil Diungkap Polres Bangkalan Satu Terduga Pengedar Diamankan
BANGKALAN, Lenzanasional - Peredaran narkotika di kabupaten Bangkalan terus diberantas oleh Polres Bangkalan Polda Jatim. Terbaru, Satresnarkoba Polres Bangkalan kembali menggerebek seorang pengedar sabu-sabu di kawasan Dusun Parseh…