Ketua Harian KKD Jatim: Publik Harus Cermat Dalam Menerima Informasi Terkait Tragedi Kanjuruhan
Universitas Airlangga menyebut kegiatan ini digelar untuk lebih mendengar keinginan keluarga korban. Sehingga, hasil FGD bisa diteruskan ke lembaga pemerintah yang menangani tragedi Kanjuruhan.