Kejuaraan Nasional Pacu Kuda Pordasi ke 56 Seri 2 – Piala Presiden Tahun 2022
Komisi Pacu PP. Pordasi Ir. Mt prasetyo melaksanakan kegiatan Press Conference di Hotel Haris, Gubeng. Surabaya, Jumat, (7 Oktober 2022), dari pukul 18.30 Wib sampai selesai.