Browsing Category
Olahraga
Menpora Erick Thohir Resmikan Laboratorium Petanque dan Bola Basket di UNESA, Tantang Jadi Tuan…
Surabaya – Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Erick Thohir meresmikan laboratorium petanque dan bola basket di Universitas Negeri Surabaya (UNESA), Kamis (2/10/2025). Peresmian ini menjadi langkah penting dalam memperkuat pengembangan…
Dua Atlet Angkat Besi Sulsel Ajukan Mutasi ke Jawa Timur, PABSI Sulsel Kehilangan Besar
Makassar – Dua lifter andalan Sulawesi Selatan, Rahmat Erwin Abdullah dan Ade Rifky Agustian, resmi mengajukan permohonan mutasi untuk pindah membela Jawa Timur. Surat pengajuan keduanya telah disampaikan kepada Pengurus Provinsi (Pengprov)…
Rianita Panirwan Ungkap Persiapan Tim Putri Bank Jatim Hadapi Final Four Livoli 2025, Optimis Juara!
Surabaya – Tim putri Bank Jatim terus memantapkan persiapan menjelang babak final four Livoli Divisi Utama 2025. Asisten Manajer Bank Jatim, Rianita Panirwan, optimis timnya mampu bersaing memperebutkan gelar juara meski mengakui persaingan…
ITF Widjojo Soejono International Junior Championships ke-42 Resmi Bergulir, 20 Negara Turut Ambil…
Surabaya – Turnamen tenis internasional ITF Widjojo Soejono International Junior Championships edisi ke-42 resmi digelar mulai Senin (29/9/2025). Ajang bergengsi yang telah menjadi tradisi panjang ini kembali menghadirkan persaingan sengit…
Piala Pertiwi Piala Gubernur Jawa Timur 2025 Segera Digulirkan
Surabaya, 27 September 2025 – Turnamen Piala Pertiwi Piala Gubernur Jawa Timur 2025 segera bergulir dengan pembagian grup dan jadwal pertandingan yang telah ditetapkan. Kompetisi ini menjadi bagian penting dalam pembinaan sepak bola putri…
Unesa Jadi Episentrum Olahraga, Gubernur Khofifah: Sinergi Kunci Kemajuan Olahraga Jatim
Surabaya, 26 September 2025 – Peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-42 tingkat Jawa Timur berlangsung meriah di lapangan Rektorat Universitas Negeri Surabaya (Unesa). Acara yang dikemas dalam Jatim Sport Festival (Jatim Sportiv)…
Jatim Sportiv Festival Haornas XLII 2025 Pecahkan Rekor MURI, Gubernur Khofifah Pacu Semangat…
Surabaya, 26 September 2025 – Gelaran Jatim Sportiv Festival Haornas XLII 2025 yang dihelat di halaman Rektorat Universitas Negeri Surabaya (Unesa) Lidah Wetan Surabaya sukses memecahkan rekor MURI digelar, Jum’at (26/9/2025). Ajang ini…
Pencabutan Permenpora No.14/2024 Menuai Respons Positif Komunitas Olahraga Nasional
Jakarta - Melalui Permenpora Nomor 7 Tahun 2025, Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia Erick Thohir resmi membatalkan Permenpora Nomor 14 Tahun 2024. Pengumuman ini dilakukan dalam Konferensi Pers pada 23 September 2025 di Media…
Rektor UNESA Nurhasan Apresiasi Langkah Menpora Erick Thohir Sederhanakan Regulasi Olahraga
SURABAYA – Rektor Universitas Negeri Surabaya (UNESA) Prof. Nurhasan, yang akrab disapa Cak Hasan, menyatakan apresiasi dan dukungan penuh terhadap kebijakan Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Erick Thohir.…
Erick Thohir Cabut Permenpora 14/2024, LaNyalla: Menpora Selamatkan Dunia Olahraga Nasional
Keputusan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) untuk mencabut Permenpora 14/2024 yang sempat menuai kritik luas dari insan olahraga resmi berlaku. Aturan tersebut sebelumnya dinilai membuka peluang intervensi pemerintah terhadap…