PWNU JATIM AKAN MELAPORKAN SUKMAWATI KE POLDA JATIM, TERKAIT PUISI IBU INDONESIA
Surabaya,Lenzanasional.com - Puisi Sukmawati Soekarnoputri berjudul 'Ibu Indonesia' berbuntut panjang. Ketua Pengurus Wilayah Nahdatul Ulama (PWNU) Jawa Timur KH. M. Hasan Mutawakkil Alaallah menyayangkan substansi puisi…